Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengatasi BNI Mobile Banking Terblokir

Jurnalbank.Com | Kini BNI telah menghadirkan sebuah aplikasi layanan perbankan berbasis digital, (BNI mobile banking) yang memudahkan Anda untuk melakukan semua transaksi perbankan kapan saja hanya melalui smartphone yang terkoneksi langsung dengan data atau wifi tampa harus datang langsung ke kantor BNI terdekat. 

Sering kali musibah bisa datang kapan saja tampa kita tau, seperti halnya BNI mobile banking terblokir, kemungkinan besar terjadi kesalah kasih masuk pasword, jika 3 kali berturut-turut salah masukan pin otomatis BNI mobile banking akan terblokir, untuk mengatasi hal tersebut anda harus mengaktifkan kembali BNI mobile banking yang sudah terblokir tadi supaya bisa digunakan kembali seperti biasanya untuk bertransaksi perbankan.

BNI mobile banking

Pada pembahasan kali ini saya akan membagikan tips bagaimana cara mengatasi BNI mobile banking terblokir tampa harus buang waktu datang ke kantor bank BNI terdekat.

Mungkin sebagian dari Anda pernah, mengalami masalah seperti diatas. Untuk menjawab permasalahan ini saya akan coba jelaskan cara  mengaktifkan kembali BNI mobile banking terblokir secara singkat.
Caranya sebagai berikut:

  • ‌Pastikan pulsa anda tersedia dinomor handphone yang terdaftar di mobile banking.
  • ‌pastikan Jaringan anda  terkoneksi dengan Baik menggunakan paket data/wifi.
S‌ebagai infomasi: Nomor HP yang terdaftar harus satu HP dengan aplikasi mobile banking anda.

Caranya:

  • ‌Buka aplikasi BNI mobile banking anda.
  • ‌Pilih lupa MPIN/Pasword Transaksi
  • ‌Masukan user ID Mobile Banking anda.
  • ‌Masukan Nomor kartu ATM debit anda.
  • ‌Pilih Negara Indonesia.
  • ‌Tekan ya kirim OTP.
  • ‌selanjutnya nanti akan muncul halaman SMS verifikasi,  untuk mendapatkan kode OTP tadi anda harus memasukkan nomor HP yang terdaftar di Mobile Banking anda.
  • ‌ nanti kode OTP tadi akan di kirim melalui SMS 4 (empat) Digit.
  • ‌Masuk kode OTP yang di kirim tadi.
  • ‌selanjutnya anda tinggal memasukkan MPIN baru anda (Kombinasi 6 angka).
  • ‌Masukkan ulang, konfirmasi MPIN baru anda.
  • ‌buatlah Pasword Transaksi yang baru, Kombinasi huruf dan angka minimal 8 sampai 12 karakter.
  • ‌Konfirmasi ulang Pasword yang anda masukan tadi.
  • ‌Tekan Simpan.
  • ‌Tekan tombol Export.
  • S‌ilahkan anda coba masukan user ID dan Pasword yang anda buat tadi.
  • ‌Tekan Login.
  • Selesai. 

Sekarang BNI mobile banking Anda sudah bisa digunakan kembali untuk bertransaksi sebagai mana biasanya, seperti transaksi transfer, pembelian, pembayaran dan lain-lain.

Baca juga: keunggulan tabungan faedah bri syariah

Gunanya MPIN iyalah untuk login dan pasword gunanya untuk bertransaksi seperti transfer, pembelian dan lainnya.

itulah ulasan yang bisa saya paparkan ke pada anda tentang mengatasi BNI mobile banking terblokir tampa harus datang ke kantor bank BNI untuk mengurusnya lagi. Semoga bisa menambah wawasan Untuk anda. informasi lebih lanjut silahkan anda hubungi Call Centre Bank BNI (1500046)

Posting Komentar untuk "Mengatasi BNI Mobile Banking Terblokir"