Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

2 Cara online meminta code aktivasi BSI mobile bank syariah Indonesia.

Pada kesempatan kali ini penulis akan membagikan tips cara meminta code aktivasi BSI mobile secara online tanpa harus datang kekantor BSI terdekat.

Dengan adanya BSI mobile Anda dapat melakukan semua transaksi perbankan secara aman, mudah dan simpel. Tampa harus keluar rumah. Nah dibawah ini 2 cara meminta kode aktivasi secara online:

1. Melalui call center Bank syariah Indonesia BSI.

  • Silakan anda menghubungi Call center BSI di nomor 14040.
  • Jika sudah terhubung dengan call center officer BSI, maka Anda akan di tanya beberapa pertanyaan untuk verifikasi data nasabah dan konfirmasi persetujuan aktivasi.
  • Selanjutnya anda akan menerima kode aktivasi melalui via SMS di nomor HP yang terdaftar di rekening anda.
  • Langkah selanjutnya adalah Anda mendownload aplikasi BSI mobile melalui play store/app store di HP anda.
  • Buka aplikasi BSI mobile anda, pilih aktivasi dan masukan nomor handphone yang terdaftar di BSI mobile dan kode aktivasi yang Anda dapatkan tadi lalu pilih selanjutnya.
  • Secara otomatis anda akan dibawah ke SMS untuk diminta mengirim kembali kode SMS yang telah dikirim oleh sistem BSI mobile, menggunakan SIM kartu/nomor yang terdaftar di BSI mobile di 3339.
  • Jika sudah ada balasan (sukses) dari 3339 silahkan kembali di aplikasi BSI mobile untuk melanjutkan.
  • Silakan buat PIN baru kombinasi 6 Digit angka, konfirmasi kembali PIN yang Anda buat tadi lalu pilih selanjut.
  • Buat kata sandi baru kombinasi huruf dan angka maksimal 8 karakter lalu pilih buat kata Sandi.
  • Selesai.

2. Melalui chat aisyah.

  • Silakan anda buka Google Chrome atau semacamnya lalu ketikan bankbsi.co.id.

Live chat aisyah

  • Pilih menu yang bertuliskan live chat pojok kanan bawah.

Live chat aisyah
  • Silahkan Anda lengkapi data seperti nama lengkap, alamat email, dan nomor HP yang terdaftar di BSI mobile lalu pilih  connekt.

Live chat aisyah
  •  Ketikan, aktivasi BSI mobile. 
  • Pilih ya.

Live chat aisyah

  • Silahkan anda lengkapin data diri seperti, nomor HP, tanggal lahir, dan nomor/Nik KTP lalu pilih submit.
  • Jika berhasil, maka anda akan mendapatkan kode aktivasi yang telah dikirim oleh sistem BSI melalui SMS dinomor yang Anda daftarin tadi.
  • Langkah selanjutnya adalah Anda mendownload aplikasi BSI mobile melalui play store/app store di HP anda.
  • Buka aplikasi BSI mobile anda, pilih aktivasi dan masukan nomor handphone yang terdaftar di BSI mobile dan kode aktivasi yang Anda dapatkan tadi lalu pilih selanjutnya.
  • Secara otomatis anda akan dibawah ke SMS untuk diminta mengirim kembali kode SMS yang telah dikirim oleh sistem BSI mobile, menggunakan SIM kartu/nomor yang terdaftar di BSI mobile di 3339.
  • Jika sudah ada balasan (sukses) dari 3339 silahkan kembali di aplikasi BSI mobile untuk melanjutkan.
  • Silakan buat PIN baru kombinasi 6 Digit angka, konfirmasi kembali PIN yang Anda buat tadi lalu pilih selanjut.
  • Buat kata sandi baru kombinasi huruf dan angka maksimal 8 karakter lalu pilih buat kata Sandi.
  • Selesai.

Sekedar info: Sebelum Anda melakukan permintaan kode aktivasi secara online diharapkan Anda memperhatikan beberapa hal dibawah ini.

  1. Pastikan jaringan internet Anda dalam keadaan bagus.
  2. Memiliki nomor HP dan email yang aktif.
  3. Tersedia pulsa minimal 5 ribu didalam nomor HP yang terdaftar di BSI mobile.

Buat teman-teman yang ingin tahu informasi lebih lanjut dapat menghubungi Call Centre  Bank syariah Indonesia di nomor 14040 atau mengunjungi website resmi Bank syariah Indonesia di www.bankbsi.co.id

Ayo aktifkan transaksi digital menggunakan aplikasi BSI mobile. Supaya mendapatkan kemudahan dan akses transaksi yang lebih luas.

Mungkin itu dulu ulasan mengenai cara mendapatkan kode aktivasi BSI mobile secara online tanpa harus datang dikantor cabang Bank syariah Indonesia terdekat.

Posting Komentar untuk "2 Cara online meminta code aktivasi BSI mobile bank syariah Indonesia."